Perempuan Unik

Cerita Lain Aku dan Kamu

Diberdayakan oleh Blogger.

Tentang Zakat Fitrah

Bismillaahirrahmaanirrahiim....

Bicara Ramadan, sebelum menyambut hari raya Idul Fitri pasti ada bahasan tentang Zakat Fitrah. Sudahkah kalian melaksanakannya?

Zakat Fitrah merupakan salah satu rukun Islam yaitu zakat untuk mensucikan diri untuk setiap individu. Hukumnya wajib dilaksanakan. Jadi baik dewasa maupun bayi lahir juga wajib mengeluarkan zakat fitrah. Besarannya sendiri yaitu satu sha' atau 4 mud, kira-kira setara dengan 3,1 liter atau 2.5 kg beras.

Doa-doa Sebelum Ramadan Berakhir

Bismillaahirrahmaanirrahiim....

Ada awal, ada pula akhir. Yang paling membuat sedih adalah Ramadan akan segera usai

Ramadan tahun ini menjadi bulan dengan banyak cerita dan perjuangan bagi sebagian banyak orang. Ramadan di tengah pandemi, hidup harus lebih prihatin dan juga tetap bertahan di rumah saja. Kelak kita mungkin akan cerita, kita pernah kuat menghadapi ujian ini.