Aku duduk sendiri di bangku taman. Aku tak tahu harus bagaimana. HP dan dompet, aku lupa membawanya karena terburu-buru mengejar Aldo. Aldo, tidakkah kau mencariku? Aku baru sadar, kenapa Aldo melarangku untuk tidak keluar terlalu jauh. Ini buktinya, aku belum tahu jalan di daerah ini. Kini aku hanya bisa berharap, Aldo mau mencariku dan tidak memarahiku.
Aster in Your Heart (9)
Selasa, 28 Maret 2017